Buku Doa Agama Bahá’í Bahasa Indonesia merupakan dokumen yang diterbitkan oleh lembaga Bahá’í Indonesia. Berikut ini beberapa kutipan tentang Doa:

“Doa itu merupakan percakapan dengan Tuhan.”

“Tiada apa pun yang lebih manis daripada berdoa…”

“Keadaan yang paling diberkati adalah keadaan berdoa.”

Berikut adalah preview Buku Doa Agama Bahá’í Bahasa Indonesia:

Buku Doa Agama Bahá’í Bahasa Indonesia bagian pembuka
Buku Doa Agama Bahá’í Bahasa Indonesia bagian pembuka

Download dokumen Buku Doa Agama Bahá’í Bahasa Indonesia.